
Salah satu kontestan Piala Dunia 2018, Timnas Mesir sejak hari Minggu (10/6/2018) kemarin sudah menapakkan kakinya di Rusia. Rombongan penggawa Mesir tiba di Bandara Grozny, Chechnya menggunakan pesawat jenis Boeing 737-800 yang dihiasi warna ungu berbalut foto para pemain skuat Pharaoh.
Satu per satu, para penggawa Mesir turun dari pesawat, termasuk di antaranya adalah bintang Mesir dan juga penyerang andalan Liverpool, Mohamed Salah.
Pemain yang mengemas 32 gol saat debutnya di Liga Inggris ini akhirnya kembali memperkuat Timnas Mesir setelah sebelumnya sempat didera cedera yang membuatnya terancam turut di Piala Dunia 2018.
Bersama para penggawa lainnya, Salah terlihat kece mengenakan setelan jas hitam. Tak lupa mereka mengenakan pin lambang negara Mesir yang terletak di dada sebelah kiri.
Kegantengan maksimal yang ditunjukkan para penggawa Timnas Mesir tersebut tak lain berkat sentuhan tangan dingin dari seorang konsultan fashion bernama Doaa Adel Hosny.
Perempuan cantik yang telah menggeluti dunia fashion dan make up artis sejak 2012 lalu itu dipercaya Asosiasi Sepak bola Mesir untuk memoles penampilan para pahlawan Mesir yang akan berlaga di pentas Piala Dunia 2018 Rusia.
Meski baru 6 tahun menggeluti dunia fashion dan make up, Hosny memiliki segudang pengalaman menangani tokoh-tokoh besar. Kepiawaiannya dalam dunia fashion, membuat perempuan yang masuk dalam 22 perempuan entrepreneur sukses dari Timur Tengah ini pun mendapat banyak apresiasi dari pemerhati fashion di dunia.
Penasaran ingin lihat lebih jauh dengan sosok Hosny? Yuk, simak deretan foto cantiknya



Baca juga berita menarik lainnya :
Maskapainya bangkrut, Pramugari kompak demo buka baju
Terpaksa Menikah dengan orang yang tidak dicintai sampai akhirnya meninggal dunia
Viral ! Pemandu Karaoke Memakai Kostum Mirip Seragam Sma
Pria ini Ogah Sentuh Istrinya yang Sudah Lepas Busana Saat Malam Pertama
Suami tak pernah pulang,papa mertua jadi sering main
Merinding !! Suasana Puasa Tahun 90-an | Suasana lebaran tahun 1990
Nostalgia Acara Televisi Tahun 90an bikin kangen
Maskapainya bangkrut, Pramugari kompak demo buka baju
Terpaksa Menikah dengan orang yang tidak dicintai sampai akhirnya meninggal dunia
Viral ! Pemandu Karaoke Memakai Kostum Mirip Seragam Sma
Pria ini Ogah Sentuh Istrinya yang Sudah Lepas Busana Saat Malam Pertama
Suami tak pernah pulang,papa mertua jadi sering main
Merinding !! Suasana Puasa Tahun 90-an | Suasana lebaran tahun 1990
Nostalgia Acara Televisi Tahun 90an bikin kangen
0 Komentar untuk "Ini Lho Sosok Cantik yang Bikin Timnas Mesir Ganteng Maksimal"